Search

Ekonom: Manufaktur RI Kembali Menggeliat Saat Pandemi Selesai - CNBC Indonesia

Jakarta, CNBC Indonesia- Industri manufaktur Indonesia ikut tertekan oleh dampak penyebaran covid-19, dimana IHS Markit melaporkan PMI Manufaktur RI di Maret 2020 adalah 45,3 atau turun dari sebelumnya 51,9. Namun demikian stimulus jumbo pemerintah untuk mengatasi dampak corona ini disebut Ekonom UI, Fithra Faisal dapat kembali mendorong kinerja sektor manufaktur, meskipun diproyeksi dampaknya baru terasa di awal Juni setelah pandemi ini berakhir.

Seperti apa ekonom melihat kondisi industri manufaktur ditengah pandemi Corona? dana bagaimana dampak stimulus jumbo bagi sektor ini? Selengkapnya saksikan dialog Muhammad Gibran dengan Ekonom UI, Fithra Faisal dalam Closing Bell, CNBC Indonesia (Rabu, 01/04/2020)

Let's block ads! (Why?)



"kembali" - Google Berita
April 04, 2020 at 09:14AM
https://ift.tt/3dUUgmv

Ekonom: Manufaktur RI Kembali Menggeliat Saat Pandemi Selesai - CNBC Indonesia
"kembali" - Google Berita
https://ift.tt/2llnJPO

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Ekonom: Manufaktur RI Kembali Menggeliat Saat Pandemi Selesai - CNBC Indonesia"

Post a Comment

Powered by Blogger.