Reporter: Herlina KD | Editor: Herlina Kartika
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah di pasar spot dibuka menguat pada perdagangan pagi ini. Kamis (16/1) pukul 08.12 WIB, rupiah di pasar spot ada di Rp 13.670 per dolar Amerika Serikat (AS), menguat 0,18% dibanding sehari sebelumnya yang ada di Rp 13.695 per dolar AS.
Baca Juga: Arah rupiah tergantung kesepakatan dagang AS-China
Penguatan rupiah sejalan dengan mayoritas mata uang Asia lainnya. Ringgit Malaysia jadi mata uang di Asia dengan penguatan terbesar terhadap dolar AS pagi ini dengan kenaikan 0,23%, pesso Filipina naik 0,16%,baht Thailand naik 0,11%. rupee India menguat 0,08%, dolar Taiwan menguat 0,05%, dolar Hong Hong menguat 0,02%.
Sementara itu, indeks dolar yang mencerminkan nilai tukar dolar AS terhadap mata uang utama dunia ada di 97,19, turun dari sehari sebelumnya yang ada di 97,22.
"kembali" - Google Berita
January 16, 2020 at 08:20AM
https://ift.tt/2tdO1rs
Kembali perkasa, rupiah di pasar spot dibuka menguat ke Rp 13.670 per dolar AS - Kontan
"kembali" - Google Berita
https://ift.tt/2llnJPO
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Kembali perkasa, rupiah di pasar spot dibuka menguat ke Rp 13.670 per dolar AS - Kontan"
Post a Comment